Ayam Kampung Be’tutu dapur Java Lotus Hotel ---dipimpin Chef de Cuisine, Arif Rifqi,--- berkiblat ke dapur tradisional Ubud – versi be‘tutu kering nyemek. Disajikan di piring bersama sayur Kacang Kalas, Sambal Matah dan Embe. Plus, semerbak wangi nasi hangatnya, beras hasil bumi Jember. Untuk sajian Ayam Kampung Taliwang, yang bumbu “pedasnya”, khas, asli dari pulau Lombok, di plating bersama Plecing Kangkung dengan level pedas sesuai selera,---tinggal pesan “pedes” level berapa.

Be’tutu Ayam dan Ayam Taliwang, “Tombo Kangen” Jemberian

Java Lotus HotelJan 29, 20244 min read

JEMBERIAN adalah warga Pandalungan, bahasa Inggrisnya “mixed blood” atau multi ras…

LIBUR sekolah, ada “Aksi Family Java Lotus Hotel Jember atau bisa disebut J-Lo bersama Jember Mini Zoo”, lo! Paket eduwisata kejutan menyongsong 2024 di Jember. Serunya pasti dan rame, berlibur sembari mengenali secara dekat penghuni Jember Mini Zoo.

Aksi Family Java Lotus Hotel dan Jember Mini Zoo

Java Lotus HotelDec 28, 20234 min read

LIBUR sekolah, ada “Aksi Family Java Lotus Hotel Jember atau bisa disebut…

Java Lotus Hotel Jember mengeluarkan menu baru untuk menemani libur Nataru. Ayam Kodok, Coffee Latte Tempe, Mie Godhog Jawa

Di J.Lo Jember Ada Ayam Kodok, Mie Godhog, Coffee Latte Tempe

Java Lotus HotelDec 5, 20234 min read

LIBUR Nataru, yap! Periode libur Natal dan Tahun Baru di…

early check-in dan late check-out adalah layanan berbayar. Jika tamu melakukan early check-in sekitar pukul 06.00-11.00 dan berencana check-out pada tanggal berikutnya maksimum pada pk 12.00, tamu dikenakan biaya 50%.

“Day Use Room”: Tamu Datang Senang, Pulang lebih Senang

Java Lotus HotelNov 30, 20237 min read

Jember, Java Lotus Hotel – Mengeksplorasi, mengembangkan, dan memanfaatkan aset…

Kemenparekraft menunjuk LSP Rajawali Hospitality Nusantara –salah satu LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi)—sebagai pelaksana uji kompetensi untuk standar Pasar Terbuka ASEAN terhadap 50 karyawan Java Lotus Hotel Jember yang bertugas di 4 (empat) departemen Front Office, House Keeping, Food and Beverage Product, Food and Beverage Service. Uji kompetensi dilakukan dari tingkat dasar sampai level supervisor dengan materi uji tes tertulis dalam bahasa Inggris.

Staf Java Lotus Hotel Ikuti Uji Kompetensi SDM Pariwisata

Java Lotus HotelNov 9, 20233 min read

Jember, 9 November: SEBANYAK 50 staf/karyawan hotel Java Lotus Hotel…

Berlokasi di Java Lotus Hotel Jember aksi donor darah dengan target mengumpulkan 100 kantung darah. Mulai dari jam 09.00 WIB

Setetes, Menyelamatkan banyak Jiwa

Java Lotus HotelNov 6, 20233 min read

Jember, 6 November: “Sebaik-baiknya manusia adalah manusia yang bermanfaat bagi…

“A profound design process eventually makes the patron, the architect, and every occasional visitor in the building a slightly better”

J-Tradition